buku unmarketing

4. Untuk usaha baru orang membutuhkan datang ke tempat kita dan mencobanya (mungkin bisa dilakukan tawaran free terlebih dahulu)

Buatlah orang merasa ekslusif, intim, dan spesial

5. Jangan lakukakan cold calling (sederhananya telephone menawarkan produk) cari cara lain untuk mendapatkan traffic.

6. Untuk mendapatkan cold calling AdWords adalah yang paling tepat dan arahkan cold calling ke hierarki pembelian lebih tinggi

7. Marketing adalah sebuah titik dari sebuah hubungan. Jalin hubungan dengan pelanggan.

8. Cari ROR ( Return on relationship) bukan ROI (return of Investment)

9. Berilah tulisan yang bermanfaat pada medsosmu kemudian kamu jualan dari pada hanya jualan2 saja hanya jadi sampah di medsos

10. Membuat media sosial membutuhkan waktu.. jangan main di semua media terlebih dahulu namun mulai dari 1 media. Langkah membuat platformmu sukses (1) daya tarik, (2)momentum (3) ekspansi. Dalam platform kita harus konsisten.. dan interaksi pertama pada komentar itu menimbulkan emosi harus segera di jawab.

11. Beberapa kesalahan dalam kampanye atau yang muncul pada media kita sebaiknya diselesaikan dengan cara2 yang relevan

12. Hubungan dalam media sosial itu harus disegerakan... Misalanya membalas komentar jangan menunggu 1 Minggu baru dibalas.. di linked in yang ingin terhubung harus secepatnya di respon... Kecepatan respon memberikan kesan yang bagus.

13. Jalin hubungan... Membiarkan robot untuk membalas tidak baik untuk sebuah hubungan.

14. Spam pengisian formulir itu cukup mengganggu dalam marketing... Semakin banyak pertanyaan yang terlontar dalam sebuah formulir yang harus diisi semakin orang tidak ingin berhubungan dengan anda.

15. Membuat pelanggan puas adalah cara terbaik memasarkan bisnismu, karena merekalah yang menjadi pasukan dari mulut ke mulut, mereka adalah yang akan menjadi pengabar produk anda

16.mempertahankan pelanggan setia adalah hal yang utama. Banyak perusahaan menyepelekan pelanggan setia namun terlalu fokus pada pelanggan baru.

17. Memperlakukan pelangganmu dengan baik bagus untuk bisnis anda

18. Tranparansi dalam kehadiran. Jika kamu ingin membangun kehadiran di platform media sosial maka kamu harus benar benar berada di sana. Penggunaan asisten atau robot yang bisa menjadwalkan post atau menggunakan robot sebagai balasan penggunaan ini menyakiti tranparansi dan keaslian akun mu.

19. Testimoni. Dapatkan komentar dari orang yang sesungguhnya nya, klien sesungguhnya dan pelanggan yang puas. 

Marketing viral

Rumusnya ada 4 

Pertama : Memilih 1 area dari 3 area : pesan lucu, faktor WOW, membangkitkan emosi
Kedua : kritis, proyek viral itu tentang peserta bukan tentang kamu
Ketiga : menetapkan kesuksesan mu dengan benar

20. Menjadikan yang terbaik dalam setiap hubungan baik itu pas pertama kali ketemu atau pertemuan pertemuan berikutnya.


By

Komentar